
Segenap Sivitas Akademik STT INTIM Makassar Melaksanakan Ibadah Syukur Ke 75 Tahun STT INTIM Makassar
Yang bertempat di Kapel Kebangkitan STT INTIM Makassar 18 Septermber 2023. dalam ibadah tersebut dihadiri oleh beberapa alumni STT INTIM Makassar yang dari berbagai Gereja Pendukung seperti GKSS,Gereja Toraja, GTM dll.